Minggu, 17 Oktober 2010

Taman Mini Indonesia Indah

Tujuan ke tiga study tour adalah Museum PP IPTEK di taman mini.Kali ini saya akan membahas tentang taman mini indonesia indah.Di TMII terdapat 15(limabelas) sarana rekreasi,yaitu:
1.Istana anak-anak Indonesia
2.Teater Imax Keong Mas
3.Perahu Angsa
4.Sepeda Wisata
5.Pusat Peragaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
6.Sasana Kriya
7.Desa seni dan Kerajinan
8.Pasar Buku Langka
9.Teater Tanah Airku
10.Teater 4 Dimensi dan Wonder Adventure
11.Kereta Gantung
12.Aeromovel Indonesia
13.Kereta Api Mini
14.Pemancingan Telaga Mina
15.SnowBay Waterpark
Terdapat 6(enam) taman flora,yaitu:
1.Taman Ria Atmaja
2.Taman Apotik Hidup
3.Taman Kaktus
4.Taman Bunga Keong Mas
5.Taman Melati
6.Taman Budaya Tionghoa Indonesia
Terdapat 3(tiga)Tempat fauna,yaitu:
1.Taman Akuarium Air Tawar
2.Taman Bekisar
3.Taman Burung
Terdapat 15(limabelas) Museum,yaitu:
1.Museum Asmat
2.Museum Indonesia
3.Museum Keprajuritan Indonesia
4.Museum Komodo dan Taman Reptilia
5.Museum Listrik dan Energi Baru
6.Museum Minyak dan Gas Bumi
7.Museum Olahraga
8.Museum Perangko Indonesia
9.Museum Pusaka
10.Museum Serangga dan Taman Kupu
11.Museum Telekomunikasi
12.Museum Transportasi
13.Museum Penerangan
14.Bayt Al-Qur'an dan Museum Istiqlal
15.Museum Timor Timur
17(tujuhbelas) bangunan dan sasono,yaitu:
1.Peragaan Kayu Gede
2.Baluwerti
3.Patung Cokot
4.Jam Bunga
5.Miniatur Candi Borobudur
6.Prasasti APEC
7.Sasono Adiguno
8.Gedung Pengelolaan
9.Sasono Langen Budoyo
10.Sasono Manganti
11.Pendopo Agung Sasono Utomo
12.Tugu Api Pancasila
13.Jati Taminah
14.Pintu Gerbang Utama Kala Makara
15.Monumen Persahabatan Negara Non-Blok
16.Miniatur Arsipel Indonesia
17.Plaza Arsipel Indonesia
6(enam) Tempat Ibadah,yaitu:
1.Masjid Pangeran Diponegoro
2.Gereja Khatolik Santa Chaterina
3.Gereja Kristen Haleluya
4.Pura Hindu Dharma Penataran Agung Kertabhumi
5.Wihara Arya Dwipa Arama
6.Sasana Adirasa Pangeran Samber Nyawa
8(delapan)hotel dan restoran,yaitu:
1.Desa Wisata Hostel
2.Graha Wisata Remaja
3.Puri Caping Gunung Restoran dan Convention
4.Pondok Pecel Madiun
5.Pasar Tiban
6.Radio Pelangi Nusantara
7.Informasi Wisatawan
8.Pusat Informasi Budaya dan Wisata
Dan Anjungan 33 Provinsi ada disini.Buka setiap hari jam 08.00 pagi sampai jam 17.00 sore.Untuk lebih lengkapnya,kunjungi www.tamanmini.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar